Mentri perminyakan dan mineral, Khalid Mahfuz Bahah mengharapkan keikutsertaan Yaman dalam kongres energy dunia yang akan diselenggarakan pada 20-22 april di Roma
, untuk melengkapi Yaman dengan kesempatan-kesempatan untuk mendukung investasi di Yaman
Bahah mengatakan konferensi ini akan membantu mempromosikan hubungan-hubungan Yaman dengan Negara-negara yang turut dalam konferensi tersebut.
Dalam konferensi tersebut Yaman akan menggarisbawahi masalah-masalah yang dihadapi oleh sector minyak dan gas di dunia, seperti kenaikan harga dan kebutuhan-kebutuhan teknik bahan-bahan penting ini di masa depan.
Ketika meninggalkan Yaman, Bahah mengatakan disela-sela konferensi utusan Yaman akan mengadakan pertemuan dengan mentri enegi Italy, Jepang, dan USA dengan harapan pertemuan ini akan menghasilkan strategi untuk bekerja sama dengan ketiga Negara ini.
20 perusahaan Jepang mengajukan permohonan untuk memasok minyak dan gas untuk Yaman sekaligus menyokong usaha-usaha pengeboran dan pemeroduksian kedua bahan diatas di Yaman.
Dua bulan mendatang perusahaan Italy, Aini, akan mengebor minyak di blok 6 dan 17, ujar Bahah.
Utusan Yaman ke Roma, ibu kota Italy dipimpin langsung oleh Bahah.