http://www.english.hadhramaut.info Simpati Kemampuan Bangsa, Gubernur Kunjungi Jendral Ahmad Al-Kalali, Warga Hadhramaut Pertama Lulus Dari Perguruan Tinggi Milter Di Mesir [The Source: hadhramaut.info - 8/11/2025] Dalam rangka menjaga loyalitas kepada para pengabdi negara, Gubernur Mabkhut Mubarak Bin Madhi, mengunjungi kota Hami,

distrik Syihr, menemui tokoh milter penting, Jendral Ahamd Awadh Al-kalali. Ahmad Al-Kalai penting karena dia merupakan warga Hadhramaut pertama yang lulus dari perguruan tinggi milter Republik

Mesir Arab, dan mendapatkan gelar Bachelorious saat status Persatuan Republik Arab (Persatuan Mesir-Syria) sekitar tahun

enampuluhan abad lalu.
Gubernur memuji peran Jendral Al-Kalali dalam prestasinya di akademi militer, kader bangsa semacam ini adalah kekayaan

bangsa sesungguhnya yang berguna untuk pembangunan masa depan dan memperkuat stabilitas.
Kunjungan ini bertujuan untuk memberikan penghargaan atas pengabdian para tokoh Hadhramaut,dan diharapkan menjadi

dorongan bagi kader berikutnya untuk berprestasi.
Jenderal Al-Kalali menyampaikan penghargaannya kepada gubernur atas kesempatan kunjungan ini, dan menyampaikan

penghargaannya atas usaha gubernur dalam mengabdi untuk provinsi dan menjaga stabilitasnya.