http://www.english.hadhramaut.info Uni Eropa Tambah Bantuan 20 Juta Euro Untuk Yaman [The Source: SABA - 27/07/2012] Brussels, Saba. Komisi Uni Eropa (EC) pada hari Kamis memutuskan untuk memberikan

tambahan bantuannya untuk Yaman 20 juta Euro sehingga total bantuan mencapai 40 Juta

Euro. EC bidang bantuan kemanusiaan, Kristalina Georgieva, menyatakan bahwa krisi yang melanda

Yaman merupakan tantangan internasional, sebab semakin bertambahnya jumlah penduduk yang

terdampak krisis tersebut.
EC tersebut menjelaskan saat ini satu juta manusia di utara Yaman terdampak krisis

kemanusiaan sementara 250 ribu manusia terdampak di selatan Yaman dan kondisi kekurangan

pangan di Yaman mencapai tingkat tertinggi di mana ada satu juta anak-anak yang terkena

buruk gizi.
10 juta penduduk Yaman hanya hidup dari teh dan roti dan ini merupakan 10 persen populasi

di Yaman, demikian di tambahkan oleh EC tersebut.