http://www.english.hadhramaut.info Diskusi Hubungan Yaman-Oman Di Kairo [The Source: Saba - 03/09/2013] Kairo, Saba. Menteri luar Negeri, Abu Bakar al-Qirbi dan Menteri Luar Negeri Oman, Yousuf Bin Alawi Bin Abdullah mendiskusikan aspek hubungan bilateral kedua negara. Di sela-sela Sesi rapat reguler para menteri luar negeri ke-141 di Kairo, al-Qirbi menjelaskan kepada Bin Abdullah perkembangan politik di Yaman dan usaha Presiden Hadi untuk membamgun Yaman baru serta pelaksanaan amanat GCC.
Pihak Oman pun menyambut baik Yaman dan akan tetap mendukung kesatuan dan keamanan serta stabiltas Yaman.
Di dalam rapat tersebut dibahas beberapa isu penting di dunia Arab khususnya krisis di Syria
dan negosiasi Palestina - Israel.