http://www.english.hadhramaut.info Festival Cerita dan Novel IV Sana'a Akan Dibuka [The Source: Saba - 25 Juli 2008] Sana'a, Saba. Kegiatan Festival Cerita dan Novel IV akan dimulai Sabtu depan, acara ini akan diikuti oleh 200 penulis Yaman dan 20 intelektual Arab

Dalam keterangannya kepada Saba, Menteri kebudayaan, Mohammed al-Maflahi mengatakan Festival ini digelar atas kerjasama kementrian dengan club-club cerita, dan dalam acara ini akan hadir banyak sekali penulis baik di tingkat Yaman ataupun Arab.

Para partisipan dari negeri-negeri Arab antara lain, Dr. Huda al-Noaimi, Novelis Qatar,Alias Farkoh, Novelis Jordan, Azat al-Qahmawi, penulis dari Mesir, Abdul-Salam, Analis sastra dari Tunis, Dr. Mubarak Rabya, analis sastra dari Maroko, Dr. Abdullah Abu Hifa, Analis sastra dari Syria, Zynab Hafni, novelis Saudi Arabia, Hassan al-Nomai dan Sultan al-Qahtani, Analis sastra dari Saudi Arabiya, dan Suliman al-Mamari, Novelis Oman.