Seiyun-hadhramaut.info, Menteri Transportasi (Mentrans), Shaleh Ahmad
al-Jabwani menerima kunjungan direktur maskapai penerbangan Africana
Express, Umar Faisol di kantornya kemarin, Rabu (24/01) di Aden.
Trayek tersebut akan dibuka dengan tujuan Seiyun-Aden-Jibuti-Naerobi seperti yang disampaikan Umar kepada Mentans dengan jam terbang satu minggu sekali.
Disebutkan bahwa meski Yaman dalam kondisi krisis tetapi secara umum kondisi keamanan tetap setabil terutama di wilayah hadhramaut sehingga transoprtasi udara di wilayah tersebut juga tetap berjalan.