Gubernur Hadhramaut Kunjungi Mubarak Humaid, Tokoh Bidang Administratif
The Source: hadhramaut.info - 15/11/2025
Home \
Lain-lain
Gubernur Hadhramaut, Mabkhut Mubarak Bin Madhi, mengunjungi tokoh di bidang administratif dan manajerial, Mubarak Asyur
Humaid, di rumahnya di Seiyun. Dalam kunjungan ini gubernur ditemani oleh, Kepala Fraksi Hadhramaut, Saleh Salim Al-Amiri, Sekjen Majelis Daerah, Saleh
Abud Omqy, Wakil Provinsi Bidang Lembah Dan Sahara, Amir Said Al-Amiri, gubernur meyakinkan kondisi kesehatan Huamid,
dan menyampaikan perannya dalam mengatur manajemen Hadhramaut, sebagai pentuk penghargaan kepada para tokoh yang berjasa
untuk Hadhramaut. Mubarak HUmaid menyampaikan terima kasih atas kunjungan gubernur beserta rombongan yang menunjukkan kepedulian
pemerintah kepada para kadernya.
|